
Multi Auto Transfer
Layanan transfer dana dari satu atau lebih rekening sumber dana untuk dikirimkan ke sejumlah rekening lainnya, baik rekening BCA maupun rekening bank lain dalam negeri
- Efektif
Kemudahan untuk melakukan transfer dana ke banyak rekening (bulk)
- Mudah
Cukup dengan upload file melalui KlikBCA Bisnis